Tuesday, May 3, 2016

Blogger Percaya Diri ? Terapkan 4 Hal Berikut.



Kalian ingin menjadi seorang blogger, maka salah satu sikap yang perlu kalian tanamkan adalah rasa percaya diri kalian dan rasa yakin akan kemampuan kalian. Mengapa hal ini diperlukan ? secara keseluruhan tanpa adanya sikap seperti yang sudah disebutkan kalian akan menjadi seorang blogger yang sukses, begitupun sebaliknya jika kalian menanamkan isi nya tidak baik maka akan membentuk pola yang tidak baik pula.

Saat seperti ini tidak sedikit #blogger yang terkena penyakit kurang percaya diri terhadap dirinya sendiri. Hal ini terlihat dari beberapa pernyataan dan sikapnya seperti yang mengatakan bahawa dirinya adalah seorang pemula, atau malu mengungkapkan opini dan pendapatnya sehingga ia menganggap orang lain lebih hebat dari dirinya sendiri. Memang bisa saja bersikap rendah hati.
Tidak ada salahnya jika Kalian tidak melakukan sikap demikian. Sebab kalian juga perlu sikap lain yang lebih penting untuk menunjang kesuksesan blogging Kalian yaitu sikap percaya diri. Tapi , ada cara tidak untuk menjadikan seorang blogger dengan rasa percaya diri ? tentunya, ada. Berikut akan di paparkan beberapa hal yang bisa menunjang rasa percaya diri seorang blogger.

1. Perbanyak Ilmu dan Pengalaman sebanyak Mungkin.

Langkah awal untuk menjadi blogger yang pernuh percaya diri ini adalah dengan memperbanyak ilmu dan pengalaman sebanyak mungkin. Tentunya, kalian sebagai blogger , memang diwajibkan mencari ilmu seputar dunia blogging dengan sangat serius dan fokus. Ingat bahwa didunia #blogging ini kalian tidak sendirian. Kalian akan bertemu dengan jutaan blogger - blogger lain yang akan menjadi pesaing kalian, Nah, oleh karena itu maka kalian harus percaya diri bahwa kalian akan menjuarainya. Mau tidak Mau atau suka tidak suka Perbanyak Ilmu dan Pengalaman Sebanyak Mungkin.

Tanpa adanya Ilmu dan juga Pengalaman apa yang akan menjadi modal kalian dalam mempercayai diri kalian. Nah, Hanya Ilmu dan pengalaman lah yanf akan memihak kepada kalian, maka Kalian akan mampu percaya diri dan menguasau dunia blogging. Tetapi ingat jangan pernah merasa puas diri dengan Ilmu dan pengalaman yang sudah kalian miliki.

2. Yakinkan Target Blog Kalian.

Nah, selanjutnya adalah Yakinkan Target Blog kalian. setelah ilmu dan pengalaman kalian sudah dapatkan maka action nya yang sekarang perlu kalian lakukan. Memang ilmu perlu sekali di praktikan, karena jika ilmu tidak dipraktikan akan sia-sia atau terbuang secara percuma. Lalu bagaimana caranya ?, Mulailah dengan Ngeblog. dengan membuat kalian lebih yakin dan percaya diri lagi, cobalah untuk Yakinkan Target blog kalian yang selaras dengan tujuan blog kalian.

Buatlah target secara maksimal, jangan membuat target yang terlalu mudah dan sangat sederhana. Sebabnya jika kalian hanya menargetkannya rendah maka tidak akan ada rasa semangat yang tinggi untuk mendapat sebuah keberhasilkan. oleh karena itu targetkan dengan penuh percaya diri dan tinggi. Maka akan timbul secara tidak langsung percaya diri kalian.

3. Kalian Akan Merasa Tertantang Oleh Dirinya.

Hmmmpt, Seorang blogger memang akan membutuhkan sebuah tantangan yang dapat memicu rasa percaya dirinya. Bukan hanya dengan Yakin akan target pada Bloggingnya, tapi seorang blogger juga akan merasa tertantang oleh dirinya. Contohnya, biasanya menulis artikel dengan tema Blogging sesekali kalian mencoba menulis artikel dengan tema Facebook. itu merupakan sebuah perbedaan yang nantinya akan menjadi kesatuan yang mampu membuat kalain menjadi percaya diri dan akan membawa kalian menuju kesuksesan.

4. Langah Terus Kedepan Setelah Pencapaian Tercipta.

Last, cara yang akan menjadi seorang blogger sukses adalah dengan sikap Langkah terus kedepan setelah pencapaian tercipta. Meski seorang blogger telah berhasil pada targetnya dia tidak akan pernah merasa puas karna dia siap Melangkah kedepan. Mungkin saja kalian memiliki rasa percaya dirinya itu. dan memiliki modal kepercayaan diri yang cukup bagus, namun bila kalian akan kembali mundur dan merasa terpuruk. Maka disanalah akan menumpuknya rasa percaya diri yang tidak akan pernah tercipta.

Demikian lah beberapa langkah yang perlu kalian lakukan untuk menjadi seorang yang percaya diri. Dari sini kalian tidak perlu merasa ragu lagi untuk melakukan trik - trik di atas. Cobalah untuk menumbuhkan rasa percaya diri kalian untuk menjadi seorang blogger yang sukses.
banner
Previous Post
Next Post

0 comments: